Real Madrid Selalu Siap Bertarung : Ancelotti Persilahkan Mo Salah Balas Dendam

Real Madrid Selalu Siap Bertarung : Ancelotti Persilahkan Mo Salah Balas Dendam

Real Madrid Selalu Siap Bertarung : Ancelotti Persilahkan Mo Salah Balas Dendam

LASKARLOUNGE – Real Madrid Selalu Siap Bertarung : Ancelotti Persilahkan Mo Salah Balas Dendam. Winger Liverpool, Mohamed Salah, masih menyimpan dendam terhadap Real Madrid. Wajar apabila demikian, sebab Mo Salah tidak bermain penuh dalam laga final Liga Champions tahun 2018 lalu.

Klub berjuluk the Reds tersebut tertimpa banyak kesialan. Aroma nasib buruk tercium ketika Mo Salah harus keluar dari lapangan lantaran mengalami cedera usai dijatuhkan bek Real Madrid, Sergio Ramos, yang kini memperkuat PSG.

Dua dari tiga gol Madrid sendiri, masing-masing dari Karim Benzema dan Gareth Bale, lahir karena blunder fatal kiper the Reds, Loris Karius. Nama terakhir juga menghasilkan gol indah dengan aksi saltonya untuk menghiasi kemenangan Madrid.

Winger Liverpool, Mohamed Salah, masih menyimpan dendam terhadap Real Madrid. Wajar apabila demikian, sebab Mo Salah tidak bermain penuh dalam laga final Liga Champions tahun 2018 lalu.

Real Madrid Selalu Bertarung

Real Madrid Selalu

Skor akhir yang berbeda mungkin bisa tercipta kalau Mo Salah bertahan lebih lama di lapangan. Pasalnya, itu adalah musim terbaiknya selama memperkuat Liverpool dengan catatan 44 gol dari 52 penampilan di semua kompetisi.

Tidak heran kalau pria asal Mesir itu mengusung misi revans untuk pertemuan kedua Liverpool dengan Madrid di ajang final Liga Champions musim ini. Duel itu sendiri akan digelar di Stade de France hari Minggu (29/5/2022) mendatang.

Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, menyadari ambisi Mo Salah dan mempersilahkan sang penyerang untuk melancarkan aksi balas dendamnya. Namun ia memperingatkan kalau Madrid takkan membiarkannya menang dengan mudah.

“Pemain pada level ini sangat kompetitif, jadi bagus kalau [Mo Salah] bisa menemukan motivasi dengan berpikir soal balas dendam. Tapi yang kami miliki bersama Madrid adalah kami selalu bertarung,” kata Ancelotti kepada SitusJudiOnlineBerkualitas

Tidak Ada Unggulan di Final

Liverpool di musim ini cukup mengerikan. Mereka punya kans untuk mengakhiri 2021/22 dengan raihan treble. Sebelumnya, klub asuhan Jurgen Klopp tersebut telah memenangkan gelar Carabao Cup dan FA Cup.

Mereka bahkan bisa meraih quadruple musim ini. Sayangnya, Liverpool gagal menyalip Manchester City pada pekan terakhir Premier League. The Reds terlihat menakutkan, tapi Ancelotti dan Real Madrid sama sekali tak gentar.

“Kami menghadapi tim yang mungkin terbaik di Eropa saat ini. Tapi tidak ada unggulan di laga final. Saya pikir ini masih 50-50 karena final Liga Champions tidak bisa diprediksi,” Ancelotti menambahkan.

Ancelotti sendiri punya sejarah panjang dengan Liverpool. Ia bertemu dengan klub raksasa Inggris tersebut di final Liga Champions sebanyak dua kali saat masih menukangi AC Milan, salah satunya berhasil dimenangkan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *